Modul Piutang
Modul Piutang digunakan untuk mencatat Piutang PNBP, Transaksi Piutang Tagihan Penjualan Angsuran, Transaksi Piutang Tuntutan Perbendaharaan/ Tuntutan Ganti Rugi (TP/TGR) tidak termasuk Piutang perpajakan. Modul Piutang menghasilkan laporan kartu piutang, Rekapitulasi saldo piutang dan beberapa laporan manajerial lainnya, serta tidak perlu lagi membuat jurnal manual terkait penyisihan Piutang karena telah dihitung secara otomatis oleh sistem.
Ruang Lingkup Modul Piutang
- Pencatatan referensi debitur;
- Pencatatan saldo awal piutang;
- Pencatatan Piutang baru;
- Settlement/Matching cicilan/pelunasan;
- Penyisihan Piutang;
- Pencatatan SP;
- Pencatatan koreksi;
- Pelimpahan ke PUPN.
Sumber:
0 Komentar