Hibah Keluar (303)
Hibah Keluar (303)
Menu ini digunakan untuk merekam transaksi penyerahan BMN kepada entitas di luar lingkup Pemerintah Pusat pada tahun berjalan. Misalnya penyerahan BMN kepada Pemerintah Daerah, perorangan, perusahaan, BUMN , dan lain sebagainya.
Ilustrasi:
Satker KPPN Pekalongan menyerahkan Sepeda Motor NUP 2 kepada Pemerintah Kota Pekalongan
- Tanggal buku diisi sesuai dokumen sumber atau pada periode bulan yang masih buka
(K)Aset Tetap
(D)Akumulasi Penyusutan Aset Tetap Renovasi
(K)Koreksi Aset Tetap Non-Revaluasi
Ilustrasi:
Satker KPPN Pekalongan menyerahkan Sepeda Motor NUP 2 kepada Pemerintah Kota Pekalongan
Nama Menu
- RUH >> Transaksi BMN >> Penghapusan >> Hibah Keluar (ATR)Deskripsi Menu
Menu ini digunakan untuk merekam transaksi penyerahan BMN kepada entitas di luar lingkup Pemerintah Pusat pada tahun berjalan. Misalnya penyerahan BMN kepada Pemerintah Daerah, perorangan, perusahaan, BUMN, dllModul dan transaksi yang terkait
-Dokumen Sumber
Berita Acara Serah Terima Hibah atau dokumen yang dapat dipersamakanValidasi
-Tata Cara Perekaman
- Pilih kode BMN dan NUP BMN yang dihibahkan- Tanggal buku diisi sesuai dokumen sumber atau pada periode bulan yang masih buka
Kriteria yang wajib diperhatikan
-Jurnal yang Terbentuk
(D)Koreksi Aset Tetap Non-Revaluasi(K)Aset Tetap
(D)Akumulasi Penyusutan Aset Tetap Renovasi
(K)Koreksi Aset Tetap Non-Revaluasi
Ilustrasi Transaksi
Satker KPPN Pekalongan menyerahkan Sepeda Motor NUP 2 kepada Pemeritah Kota PekalonganSumber:
0 Komentar